Pengikut

Jumat, 12 Agustus 2011

LESSON PLAN VIII/2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 7.1 )

Nama Sekolah                :  SMPN 1 Kapur IX
Mata Pelajaran               :  Bahasa Inggris
Kelas / Semester             :  VIII / II (Dua)
Alokasi Waktu               :  6 x 40 menit         
Aspek / Skills                 :  Mendengarkan
Jenis Teks                      :  Transaksional / Interpersonal

Standar Kompetensi : 7. Memahami makna dalam percakapan transaksional dan interpesonal pendek sederhana untuk berinteraksi dengan lingkungan.

Kompetensi Dasar  : 7.1.   Merespon makna yang terdapat dalam percakapan transaksional ( to get things done ) dan interpersonal  bersosialisasi pendek sederhana secara akurat,lancar,dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan yang terdekat melibatkan tindak tutur:meminta, memberi, menolak, jasa, memberi, menolak barang dan meminta memberi dan mengingkari informasi meminta memberi dan menolak pendapat dan menawarkan / menerima / menolak sesuatu

Indikator                 :          Merespon ungkapan ungkapan:
-                Meminta, memberi, menolak jasa
-                Meminta, memberi, menolak barang
-                Meminta , memberi ,mengingkari informasi
-                Meminta, meberi, menolak pendapat
-                Meminta menerima menolak tawaran
.

A.  Tujuan Pembelajaran
      Pada akhir pembelajaran siswa dapat :
a.       Merespon ungkapan, meminta, memberi, menolak jasa
b.      Merespon ungkapan, meminta, memberi menolak barang
c.       Merespon ungkapan memnita, meberi mengingkari informasi
d.      Merespon ungkapan, meminta memberi menolak pendapat
e.       Merespon ungkapan, meminta, menerima menolak tawaran

B.   Materi Pembelajaran
a. Percakapan percakapan singkat memuat ungkapan ungkapan berikut :
     A : Do you mind lending me any money ?
     B  : I want to but …….

     A : Can I have a dictionary ?
     B : Here you are

     A : Here some money to you
     B  : Sorry, I can`t take this

     A : Do you like it
     B : Yes I do

     A : Do you think it `s good?
     B : I think so / Sorry I can`t say anything

     A : Would you like some ……..
     B : Yes , please / No, Thank

b. Kosa kata terkait tema / jeis teks : Misal : borrow, lend, vavour, bother
c. Tobe : is , am, are
d. Persolal Pronouns : I you we They He She it
e. Ungkapan Baru :
- What can I do for you ?
- Sure here you are
- I don`t think so
- Yes, please

C.         Metode Pembelajaran
-          Pendekatan  : Three Phase technique

D.  Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Pendahuluan
     a.   Tanya jawab kondisi siswa
            b.   Siswa menjawab pertanyaan tentang objek wisata di sekitar
      2. Kegiatan Inti
a.       Membahas kata sulit yang digunakan dalam teks
b.      Mendengarkan kalimat-kalimat yang diucapkan guru
c.       Menetukan makna dan fungsi kalimat yang didengar
d.      Menirukan kalimat kalimat ang diucapkan oleh guru
e.       Mendengarkan percakapan tentang ungkapan meminta, memberi , menolak jasa
f.       Mendengarkan percakapan tentang ngkapan meminta memberi menolak barang
g.       Mendengarkan percakapan tentang ngkapan meminta memberi mengingkari informasi
h.      Mendengarkan percakapan tentang ungapan meminta memberi menolak pendapat
i.        Mendengarkan percakapan tentang ungkapan meminta menerima menolak tawaraan
j.        Menjawab pertanyaan tentang isi pecakapan tentang ungkapan meminta memberi menolak barang atau jasa
k.      Menjodohkan ungkapan meminta barang dengan jawaban yang tepat

3.Kegiatan Penutup
a.   Menayakan kesulitan siswa selama PBM
b.   Menyimpulkan materi pelajaran
c. Menugaskan siswa untuk menggunakan ungkapan ang dipelajari dalam situasi yang sesunguhnya

E.   Media, alat, dan sumber bahan pelajaran
a.      Let`s Talk, Dra Helena IR Agustin,MA. PhD dkk, Pakaraya, Bandung, 2005 hal. 83
b.      English on The Sky, Mukarto, MSC , Erlangga hal. 75
F.   Penilaian
a.       Teknik : Tes Lisan , Tes Tulis
b.      Bentuk : Isian Singkat, Jawab Lisan
c.       Instrumen :

a. Listen and answer orally
     
      Lita is Butet`s neighbor. She came to Butet`s house one morning
      Lita      : Hi, Butet, What are you doing?
      Butet : I`m cleaning my room. I do it once a week. What`s up Lita?
      Lita      : Well, Butet. I`m joining a choir competition next Sunday. We should wear a uniform.
                  Could you lend me your black skirt?
      Butet : Black skirt? Let me check it first. Here you are It is bit old. Is it all right?
      Lita      : It`s all right What about your black shoes. Can I borrow your black shoes, too?
      Butet : Sure. I  have`t  worn them for long time. Perhaps they are a bit dirty.
      Lita      : That`s okay. I can clean and polish them my self.
      Butet : anything else?
      Lita      : Well yes. Actually I also should wear a batik scarf. Do you have one ?
      Butet : I`m afraid I don`t have one sorry.
      Lita      : No problem

Comprehension questions
1.      Who is Lita
2.      Why did she come to Butet’s house?
3.      What did Lita say when she wanted to borrow Butet`s skirt?
4.      What did Lita say when she wanted to borrow Butet`s shoes?
5.      Why do we use : lend and borrow ?Match the questions and the replies

1. Can I borrow your pen please?                    A. I`m sorry. I want to by a book myself.
2. Could you lend me your dictionary please? B. Sure here you are
3. May I borrow your sport shoes please /       C. I`m afraid you can my father reading it.
4. Could you lend me your scissors please?    D. Of course, it`s on my desk
5. Can I borrow your news papers for a moment?  E. Sorry I don`t have one I lost them
6. Could you lend me some money please?     F. OK, but I`m afraid they are a bit dirty.


Muaro Paiti ,3 januari  2010

Kepala SMPN 1 Kapur IX                                               Guru Mata Pelajaran


YULDANIFRA S.Pd                                                      M. Aliyastri Putra
Nip. 19640712 198703 1 017














































RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP  7.2)

Nama Sekolah                :        SMPN 1 Kapur IX        
Mata Pelajaran               :        Bahasa Inggris
Kelas / Semester             :        VIII / II (Dua)
Alokasi Waktu               :        6 x 40 menit   
Aspek / Skills                 :        Mendengarkan
Jenis Teks                       :       Transaksional / Interpersonal

Standar Kompetensi      :  7. Memahami makna dalam percakapan transaksional dan interpesonal pendek sederhana untuk berinteraksi dengan lingkungan.
Kompetensi Dasar          :   7.2. Merespon makna yang terdapat dalam percakapan transaksional ( to get things done ) dan interpersonal  bersosialisasi pendek sederhana secara akurat,lancar,dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan yang terdekat melibatkan tintak tutur:meminta,memberi persetujuan,merespon pertanyaan, memberiperhatian, terhadap pembicara, mengawali, memperpanjang, dan menutup percakapan, dan mengawali, memperpanjang dan menutup percakapan telepon.
Indikator                     : 
a.    Merespon ungkapan , meminta, memberi prsetujuan.
b.   Merespon ungkapan, memberi perhatian terhadap pembicara.
c.    Mengawali, memperpanjang dan menutup percakapan
d.   Merespon ungkapan , mengawali, memperpanjang dan menutup percakapan telepon.

A.  Tujuan Pembelajaran
      Pada akhir pembelajaran siswa dapat :
a.   Merespon ungkapan, meminta, memberi persetujuan
b.      Merespon ungkapan, memberi perhatian terhadap pembicara
c.       Mengawali , memperpanjang dan menutup percakapan
d.      Merespon ungkapan, mengawali, memperpanjang dan menutup percakapan telepon

B. Materi Pembelajaran
a. Percakapan dalam telepon

      Ratih   : Hallo, this is Ratih. May I speak to Liza, please?
      Liza     : Liza is speaking, what’s up Ratih ?
      Ratih    : I am calling to tell you that we are going to go to Bali next holiday.
                     Will you join us?
      Liza      : Really, I would like to let me tell my parents first. I will tell you later
      Ratih    : All right. I wait for your call
      Liza      : Thank for calling Ratih. Bye
      Raitih   : Bye

      b. How do you open a phone call ?
            - Hallo
            - Hallo may I speak to …. Please
            - Hi …. This is ……
            - Hi. Is …. There ?

      c. How do you close a phone call ?
            - Nice talking to you
            - I really have to go now. Well, talk some other time
            - Can I call you back? Something has come up.
            - Can we continue this later?
            - My other line is ringing
            - I will not keep you any longer
C.  Metode Pembelajaran
a.       Pendekatan  : Three Phase technique
D.  Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
     a.   Tanya jawab yang berkaitan dengan telepon
            b.   Siswa menjawab pertanyaan tentang telepon
                       
2. Kegiatan Inti
     a.   Mendengarkan percakapan/ dialog teks yang dibacakan guru
     b.   Melakukan dialog secara berpasangan dengan teks yang ada
     c.   Menetukan ungakapan cara membuka telepon
     d.   Menentukan ungkapan cara menutup telepon

3.      Kegiatan Penutup
a.   Menayakan kesulitan siswa dalam memahami, membuka dan menutup percakapan dalam telepon
b.   Menugaskan anak untuk berdialog dengan HP sesama teman

e.       Media, alat, dan sumber bahan pelajaran
                                                            a.      Let`s Talk, Dra Helena IR Agustin,MA. PhD dkk, Pakaraya, Bandung, 2005 hal. 75
                                                            b.      Standar Isi
                                                             c.      Kamus Inggris –Indonesia, Indonesia-Inggris, Purwodarminto

f.        Penilaian
                                                             a.      Teknik : Tes Lisan , Tes Tulis
                                                            b.      Bentuk : Pertanyaan Lisan
                                                             c.      Instrumen :

I.                    Listen to the expression and give your respons orally
   1. Ratih            : Hallo, this is Ratih, May I spik to Liza
          Liza          : …………………..
   2.   A               : Who is the first speaker ?
          B               : ………………….
   3.   A               : Will you join us Liza ?
          B               : ……………………
   4.   A               : Where is Ratih going to go next holiday ?
          B               : ………………………
   5.   A               : Bye. Ratih
         B                : ……………..
II. Answer these questions below based on the text above
1.      Who are talking on the dialogue?
2.      Who is the first speaking on the text?
3.      Where does the dialogue take place?
4.      Mention their questions how to open the telephone?
5.      Mention their questions how to close telephone?
                                                            d.      Pedoman Penilaian
1.      Teks Lisan
b.  Jawaban benar nilai 2
c.   Jawaban kurang lengkap nilai 1
d.  Tidak ada jawaban nilai 0
1.      Teks Tulis
- Jawaban benar nilai 2
- Jawaban kurang lengkap nilai 1
- Tidak ada jawaban nilai 0
      Nilai Siswa : Tes Lisan : 5 x 2 = 10
                            Tes Tulis  : 5 x 2 = 10

      Tes Lisan + Tes Tulis           :  NA
                        2

Muaro Paiti ,3 januari  2010

Kepala SMPN 1 Kapur IX                                               Guru Mata Pelajaran


YULDANIFRA S.Pd                                                      M. Aliyastri Putra



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP 8.1)

Nama Sekolah             : SMPN 1 Kapur IX                   
Mata Pelajaran            : Bahasa Inggris
Kelas/Semester            : VIII/2
Alokasi Waktu            :  6 x 40 menit
Aspek / Skills              :  Transaksional / Interpersonal
Standar Kompetensi   : Mendengarkan:
8. Memahami makna dalam teks lisan fungsional pendek sangat    sederhana yang berbentuk descriptive dan procedure untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat.                    
Kompetensi Dasar         8.1: Merespon makna yang terdapat dalam teks lisan fungsional pendek sangat sederhana secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat.
Indikator :
1.      Mengidentifikasi berbagai informasi dalam teks lisan fungsional pendek berbentuk undangan, pengumuman dan pesan singkat.
2.      Mengidentifikasi tujuan komunikatif  teks lisan fungsional pendek

A.    Tujuan Pembelajaran:
Pada akhir pelajaran siswa dapat:
·    Mengidentifikasi berbagai informasi dalam teks lisan fungsional pendek berbentuk undangan, pengumuman dan pesan singkat.
·    Mengidentifikasi tujuan komunikatif teks lisan fungsional pendek
B.    Materi Pembelajaran:
·    Teks Fungsional Pendek berupa:
a Advertisement
b Announcement
c Brochure

Tujuan teks lisan fungsional pendek:
a Advertisement
b Announcement
c Brochure
C.    Metode /Tehnik: three past techniqne

D.    Langkah-langkah kegiatan:

1.     Kegiatan Awal:
a.       Salam dan tegur sapa
b.      Mengecek kehadiran siswa
c.       Memotivasi siswa untuk belajar bahasa Inggris dengan sungguh-sungguh
d.      Mengarahkan siswa kepada topic bahasan yang akan dipelajari
2.     Kegiatan Inti:
a.       Tanya jawab tentang berbagai hal menggunakan kosa-kata dan ungkapan yang telah dipelajari
b.      Mengulas berbagai teks fungsional pendek yang sering dijumpai
c.       Memperdengarkan teks fungsional pendek terkait dengan tema / topic tertentu
d.      Menjawab berbagai pertanyaan terkait informasi dalam teks fungsional yang didengar
e.       Menentukan tujuan komunikatif teks yang didengar
3.     Kegiatan Akhir:
a.       Siswa bersama guru menyimpulkan tentang:
·         Jenis-jenis teks fungsional
·         Tujuan komunikatif teks fungsional
b.      Guru memberikan tugas tentang teks berstruktur.
E.     Sumber belajar:
·    Kurikulum
·    Buku Paket
·    Buku referensi
F.     Penilaian:
1.      Tehnik             : Tes Lisan
2.      Bentuk             : Melengkapi kalimat rumpang
3.      Instrumen         :
1.     Fill the missing words while your teacher reading the text.
Hi, Friends. We’re having a ….(1)….
On Saturday to Sunday 21st  - 22nd May in … (2) … at eight o’clock. If you’re between 12 to 15 come and … (3) … us. Come with one or two friends, wear your … (4) …, and bring necessary equipment.

RSVP
WC Committee
Jl. Hasanudin 21 Cirebon

2.     Listen to your teacher and answer the question orally.











a.       Who are supposed to gather in the front yard of their school?
b.      What time must they gather?
c.       What time are they going to start to practice ?
d.      Who invites the members of the basketball team?

I


No.
Uraian
Score
1-4
Jawaban dan penulisan benar
3

Jawaban benar dan penulisan salah
2

Jawaban dan penulisan salah
1

Tidak ada jawaban
0
II



1-4
Jawaban, tata bahasa benar, pilihan kata tepat, lafal benar
5

Jawaban & tata bahasa benar, pilihan kata tepat, lafal salah
4

Jawaban, tata bahasa benar, pilihan kata kurang tepat, lafal salah
3

Jawaban benar, tata bahasa salah, pilihan kata kurang tepat, lafal salah
2

Jawaban & tata bahasa salah, pilihan kata kurang tepat, lafal salah
1

Tidak menjawab
0
             
Muaro Paiti ,3 januari  2010

Kepala SMPN 1 Kapur IX                                               Guru Mata Pelajaran


YULDANIFRA S.Pd                                                      M. Aliyastri Putra
Nip. 19640712 198703 1 017












RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP 8.2)

Nama Sekolah             : SMPN 1 Kapur IX  
Mata Pelajaran            : Bahasa Inggris
Kelas/Semester            : VIII/2
Alokasi Waktu            :  4 x 40 menit
Aspek / Skills              :  Mendengarkan

Standar Kompetensi     : 8.   Mendengarkan memahami makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal pendek sederhana untuk berinteraksi dengan linkungan sekitar.            
Kompetensi Dasar        : 8.2 Merespon makna yang terdapat dalam monolog pendek sederhana secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar dalam teks berbentuk narrative.
Indikator                     :
·      Mengidentifikasi berbagai informasi dalam teks monolog narrative.
·      Mengidentifikasi tujuan komunikatif teks recount pendek sederhana.
 
A.    Tujuan Pembelajaran:

Pada akhir pembelajaran siswa dapat:
·    Mengidentifikasi berbagai informasi dalam teks monolog narrative.
·    Mengidentifikasi tujuan komunikatif teks narrative pendek sederhana.

B.    Materi Pembelajaran:
·    Teks monolog narrative.
·    Tujuan Komunikatif Teks narrative.
C.    Metode / Tehnik:
·    TPR
·    TRP

D.    Langkah-langkah Kegiatan:
a.  Kegiatan Awal:
·        Salam dan tegur sapa
·        Mengecek kehadiran siswa
·        Memotivasi siswa untuk belajar bahasa Inggris dengan sungguh-sungguh
·        Mengarahkan siswa kepada topik bahasan yang akan dipelajari

b.  Kegiatan Inti:
·        Tanya jawab berbagai hal yang terkait dengan tema/topic jenis teks berbentuk narrative.
·        Memotivasi siswa untuk menceriterakan pengalaman pribadinya
·        Tanya jawab tentang cerita pengalaman pribadi temannya.
·        Tanya jawab tentang berbagai hal yang berkaitan dengan pengalaman pribadinya meliputi:
o   Siapa yang memiliki pengalaman pribadi tersebut
o   Kapan pengalaman tersebut terjadi
o   Di mana pengalaman tersebut terjadi
o   Apa sajakah yang dilakukannya
o   Bagaimana kesan pelaku
c.  Kegiatan Akhir:
·        Guru bersama siswa menyimpulkan tentang hal-hal yang baru saja dipelajari
·        Guru memberikan tugas tak terstruktur.

E.    Sumber Belajar:
a.  Kurikulum
b.  Buku Teks
c.  Buku Referensi Lain

F.     Penilaian:
a.  Tehnik          : Tes Tulis
b.  Bentuk          : Isian
c.  Instrumen     :



Listen  the Text

Fill in the blanks with the words from the box.

a. are             c. fresh          e. The air     g. holiday     i. like   
b. there are    d. good          f.. enjoy        h.  lungs      j. cool
           

(1)… in the mountain is (2)… because there is not much pollution. It is (3)… for our (4)…. We cannot get it if we (5)  … in the city which is full of vehicles. In the high land there is always cloud so the air is (6)…. It almost rains all the time so the plants can grow well.
            Because of the characteristic above, (7)… many people (8)… to visit the mountain range. They want to (9)… the cool and fresh air, green trees and various kinds of birds, etc. They also like to make a camp site there when they have free time in their (10) or weekend.



Rubrik Penilaian 
1
Uraian
Score
1-10
Jawaban dan penulisan benar
3

Jawaban benar dan penulisan salah
2

Jawaban dan penulisan salah
1

Tidak ada jawaban
0

Muaro Paiti ,3 januari  2010

Kepala SMPN 1 Kapur IX                                               Guru Mata Pelajaran


YULDANIFRA S.Pd                                                      M. Aliyastri Putra
Nip. 19640712 198703 1 017

                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                      
























RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP 9.1)

Nama Sekolah          : SMPN 1 Kapur IX  
Mata Pelajaran         : Bahasa Inggris
Kelas/Semester         : VIII (Delapan) / 2
Alokasi Waktu         :  6 x 40 menit   
Aspek / Skills           :  Berbicara
Jenis Teks                 :  Recount &  Narrative text

Standar Kompetensi      : 9.. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal lisan pendek sederhana untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar          : 9.1. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get thing done) dan interpersonal(bersosialisasi) pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar, dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat yang melibatkan tindak tutur: meminta, memberi, menolak jasa, memberi, menolak barang, memberi dan mengingkari, menolak pendapat dan menawarkan/ menerima/menolak sesuatu.
  Indikator                      : 9.1.1 Bertanya dan menjawab tentang meminta, memberi, menolak jasa
            Bertanya dan menjawab tentang meminta, memberi dan menolak barang
            Bertanya dan menjawab tentang meminta, memberi dan mengingkari informasi
               Bertanya dan menjawab tentang meminta, memberi dan menolak pendapat
            Bertanya dan menjawab tentang menawarkan, menerima dan menolak sesuatu
             

A. Tujuan Pembelajaran.
Pada akhir pembelajaran siswa dapat :
- Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional yang pendek dan sederhana secara akurat lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat yang melibatkan tindak tutur: meminta, memberi, menolak jasa, meminta memberi, menolak barang, meminta, memberi, mengingkari informasi, meminta memberi dan menolak pendapat, menawarkan, menerima, menolak sesuatu.

B. Materi Pembelajaran.
Percakapan singkat memuat ungkapan ungkapan
a.       meminta, memberi, menolak jasa
X : Do you mind lending me any money?
Y    : I am sorry
b.      meminta, memberi, menolak barang
X: Can I have a cup of coffee?
Y   : Sure, here you are
c.       meminta, memberi, dan mengingkari informasi
X: Have you done your homework?
Y: No, I haven’t
d.      meminta, memberi dan menolak pendapat
X: Do you think this food is delicious?
Y: I think so
e.       menawarkan, menerima, menolak sesuatu
X: Do you want to have more tea please?
Y: Thank you

C. Metode Pembelajaran / Teknik : Three Phase technique

D. Langkah - langkah Kegiatan.
              1.  Kegiatan Pendahuluan.
Greeting
Checking for the role
Pre-test review
              2.  Kegiatan Inti
                   a. BKOF
Guru memberi gambaran percakapan tentang memberi, meminta, menolak jasa
                   b. Modelling of text
- Guru memperdengarkan teks tentang memberi, meminta, menolak jasa
- Guru melakukan tanya jawab tentang teks yang diperdengarkan
                  c. Join contraction of text
Guru memberi kesempatan untuk mengumpulkan fakta-fakta dari percakapan yang mereka dengarkan dengan berkelompok kemudian data-data yang ditemukan digunakan untuk membuat percakapan
                  d. Independent contraction of text
                      - Siswa diminta membuat percakapan perorangan
-          Siswa diminta menyajikan hasil di depan kelas

   3. Kegiatan Penutup.
    a. Guru memberikan feedback secara lisan
    b. Guru memberikan post-test secara lisan
    c. Menugaskan siswa untuk  membuat teks descriptive tentang Flora and Fauna.

E. Sumber Belajar.
a. Pelajaran Bahasa Inggris Kelas VIII /Dirjen Dikdasmen
      b. Suplement Bahasa Inggris VIII
      c. Kamus Bahasa Inggris
F. Penilaian.
a. Teknik               : Tes lisan
b. Bentuk               : Bermain peran
      c. Instrument          :

Read the text  carefully
Fill in the blanks with the words from the box.




                        a. walked                           d. built               g. enjoyed
                        b. refresh                           e. collected                     h. went                                       
                         c. rolled out                                f. sunbathe                                                                                                                                                                                                                       Last month , my family and I . . .( 1 ) . . . .  to the beach.We wanted to . . .  ( 2 ) .Our mind and enjoyed the fresh air. We went there early in the morning by car.
            After parking our car, we . . .   ( 3 ) . . .  along the beach barefooted. We could feel the Smoothness of the sun . The cold sea water touched our feet .
  Then, we looked for the place to take a rest . We . . . . ( 4 ) . . . . the man on the crown and had Meal together. While eating , we saw many things . Many children . . .  ( 5). . . . . sand castles.
Some of them played with their balls . We also saw some people . . . .  ( 6 ) . . . .  
After having meal , I was interested in the same thing. I met some castles with my sister Meanwhile , my brother . . . . ( 7 ) . . . . . some seashells. I was so happy and really . . . ( 8)  . . . that day .

Muaro Paiti ,3 januari  2010

Kepala SMPN 1 Kapur IX                                               Guru Mata Pelajaran


YULDANIFRA S.Pd                                                      M. Aliyastri Putra
Nip. 19640712 198703 1 017








RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP 9.2)

Nama Sekolah          : SMPN 1 Kapur IX          
Mata Pelajaran         : Bahasa Inggris
Kelas/Semester         : VIII (Delapan) / 2
Alokasi Waktu         :  6 x 40 menit   
Aspek / Skills           :  Berbicara.
Jenis Teks                 :  Recount &  Narrative text
Standar Kompetensi      : 9. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal lisan pendek sederhana untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar       : Mengungkapkan makna dalam percakapan  transaksional (to get things done) dan  interpersonal (bersosialisasi) pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar, dan berterima  untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat yang melibatkan tindak tutur. Meminta, memberi persetujuan,Merespon pernyataan, memberi perhatian terhadap pembicara,Mengawali, memperpanjang, dan menutup percakapan, serta mengawali, memperpanjang,Menutup percakapan telepon
Indikator               :     9.2.1    Bertanya dan  Menjawab tentang Meminta, memberi persetujuan.
9.2.2       Bertanya dan Menjawab tentang Merespon pernyataan, memberi perhatian terhadap pembicara,
9.2.3       Mengawali, memperpanjang, dan menutup percakapan, serta mengawali, memperpanjang,
9.2.4       Menutup percakapan telepon Bertanya dan menjawab tentang meminta, memberi, menolak jasa

A. Tujuan Pembelajaran.
Pada akhir pembelajaran siswa dapat :
- Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional yang pendek dan sederhana secara akurat lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan terdekat yang melibatkan tindak tutur: Meminta, memberi persetujuan,
Merespon pernyataan, memberi perhatian terhadap pembicara,
Mengawali, memperpanjang, dan menutup percakapan, serta mengawali, memperpanjang,Menutup percakapan telepon .
B. Materi Pembelajaran.
Percakapan singkat memuat ungkapan ungkapan
  1. meminta, memberi persetujuan
A : What do you think if I do it again
B : Fine,with me
  1. Merespon Pernyataan
A : I must go now
B : Do you have to ?
  1. Memberi Perhatian terhadap lawan bicara
A : .........................
B :
  1. Mengawali ,memperpanjang menutup percakapan
  2. Mengawali ,memperpanjang menutup percakapan telepon
 : Do you mind lending me any money?
Y    : I am sorry
      f.    Meminta, memberi, menolak barang
X: Can I have a cup of coffee?
Y   : Sure, here you are
      g    Meminta, memberi, dan mengingkari informasi
X: Have you done your homework?
Y: No, I haven’t
      h.   Meminta, memberi dan menolak pendapat
X: Do you think this food is delicious?
Y: I think so
       I    Menawarkan, menerima, menolak sesuatu
X: Do you want to have more tea please?
Y: Thank you
C. Metode Pembelajaran / Teknik : Three Phase technique

D. Langkah - langkah Kegiatan.
              1.  Kegiatan Pendahuluan.
Greeting
Checking for the role
Pre-test review
              2.  Kegiatan Inti
                   a. BKOF
Guru memberi gambaran percakapan tentang memberi, meminta, menolak jasa
                   b. Modelling of text
- Guru memperdengarkan teks tentang memberi, meminta, menolak jasa
- Guru melakukan tanya jawab tentang teks yang diperdengarkan
                  c. Join contraction of text
Guru memberi kesempatan untuk mengumpulkan fakta-fakta dari percakapan yang mereka dengarkan dengan berkelompok kemudian data-data yang ditemukan digunakan untuk membuat percakapan
                  d. Independent contraction of text
                      - Siswa diminta membuat percakapan perorangan
-          Siswa diminta menyajikan hasil di depan kelas

   3. Kegiatan Penutup.
    a. Guru memberikan feedback secara lisan
    b. Guru memberikan post-test secara lisan
    c. Menugaskan siswa untuk  membuat teks descriptive tentang Flora and Fauna.

E. Sumber Belajar.
a. Pelajaran Bahasa Inggris Kelas VIII /Dirjen Dikdasmen
      b. Suplement Bahasa Inggris VIII
      c. Kamus Bahasa Inggris
F. Penilaian.
a. Teknik               : Tes lisan
b. Bentuk               : Bermain peran
      c. Instrument          :

Read the text  carefully
Fill in the blanks with the words from the box.




                        a. walked                           d. built               g. enjoyed
                        b. refresh                           e. collected                     h. went                                       
                         c. rolled out                      f. sunbathe                                                

                                                                                                                                                Last month , my family and I . . .( 1 ) . . . .  to the beach. We wanted to . . .  ( 2 ) . Our mind and enjoyed the fresh air. We went there early in the morning by car.
            After parking our car, we . . .   ( 3 ) . . .  along the beach barefooted. We could feel the Smoothness of the sun . The cold sea water touched our feet .
            Then, we looked for the place to take a rest . We . . . . ( 4 ) . . . . the man on the crown and had Meal together. While eating , we saw many things . Many children . . .  ( 5). . . . . sand castles.
Some of them played with their balls . We also saw some people . . . .  ( 6 ) . . . .  
                     After having meal , I was interested in the same thing. I met some castles with my sister Meanwhile , my brother . . . . ( 7 ) . . . . . some seashells. I was so happy and really . . . ( 8)  . . . that day .
     Muaro Paiti ,3 januari  2010

Kepala SMPN 1 Kapur IX                                               Guru Mata Pelajaran


YULDANIFRA S.Pd                                                      M. Aliyastri Putra
Nip. 19640712 198703 1 017


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 10.1 )

Nama Sekolah             : SMPN 1 Kapur IX                   
Mata Pelajaran            :  Bahasa Inggris
Kelas / Semester          : VIII / 2
Alokasi Waktu            :  6 x 40 menit
Aspek / Skills              :  Berbicara

Standar Kompetensi   :    10. Mengungkapkan makna dalam teks lisan fungsional dan monolog pendek sederhana berbentuk recount dan narrative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar.
Kompetensi Dasar      :    10.1 Mengungkapkan makna dlam teks lisan fungsional pendek sederhana yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Indikator                    :
-     Mengungkapkan secara lisan teks fungsional : Pengumuman,    Undangan, Pesan singkat.
-     Bertanya dan menjawab secara lisan berbagai info dalam teks Pengumuman, Undangan, Pesan Singkat.

  1. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pelajaran siswa dapat:
1.      Mengungkapkan secara lisan teks pengumuman.
2.      Mengungkapkan secara lisan teks Undangan.
3.      Mengungkapkan teks berupa pesan singkat.
4.      Menjawab pertanyaan tentang teks pengumuman, Undangan, Pesan Singkat.
  1. Materi Pembelajarann
Teks Fungsional Pendek Undanan, Pengumuman,Pesan Singkat.
  1. Metode Pembelajaran / Teknik : Three-Phase Technique.
  2. Langkah-langkah Kegiatan:
    1. Kegiatan awal
a.       Bertegur sapa
b.      Tanya jawab berbagai hal terkait kondisi siswa
c.       Siswa menjawab pertanyaan tentang materi sebelumnya.
    1. Kegiatan Inti
a.       Membahas kata sulit yang digunakan dalam teks.
b.      Mendengarkan teks dari guru.
c.       Menjawab pertanyaan tentang isi teks.
d.      Guru memberi contoh teks pada siswa.
e.       Siswa membuat teks secara berkelompok.
f.       Siswa menampilkan hasil kerja kelompok
g.       Siswa membuat text secara mandiri.
h.      Siswa menampilkan hasil kerjanya.
    1. Kegiatan Akhir
a.       Menyimpulkan materi.
b.      Menugaskan siswa untuk membuat pengumuman, undangan, pesan   singkat dalam situasi sesungguhnya.
  1. Sumber Belajar
a.       Buku Let’s Talk ” Pakar Raya”
b.      Teks Fungsional khusus Undangan,Pengumuman,Pesan Singkat

  1. Penilaian
      1. Teknik                     : Tes Lisan
            2. Bentuk                     : Performance
            3. Instrument               :
I. Give your answer orally based on the text below!

We invite you to join our discussion. It will be held :
  1. On Saturday, November 16,2006
  2. At 11.00 am.
  3. In the school hall
Agenda : The danger of Drug
Please come on time.
See you there.
                                                  Chairman
Question:
  1. When will the discussion be held ?
  2. What time will it be held ?
  3. Where does the program take place ?
  4. What is the agenda ?
  5. Who is the invitor ?

II Listen the announcement and answer the questions!
Announcement
All students of class eight B are supposed together in our class to talk about the planning of Trip to Borobudur temple tomorrow.
Question:
  1. Who are supposed together ?
  2. What are they supposed for ?
  3. When will they have the activity ?
III. Listen the massage and answer the questions !
To. Vera
Hi,Vera, wait me after school. We do homework at my house
                          Rika
Question
1. What is the massage ?
2. Who makes the massage ?
Student Task
I.                   Make invitation text orally to your friend for joining a discussion on the topic The danger of drug.
II.                Give announcement orally about the plan of the trip to Borobudur Temple tomorrow.
III.             Tell your friend to wait for you after the school.
Pedoman Penilaian
1.      Tiap nomor benar diberi skor 5.
2.      Skor maksimal : 10 X 5 = 50
3.      Nilai maksimal :100
4.      Nilai siswa          

Skor perolehan  X100
Skor maksimal
                                               




Rubrik  Penilaian

No
Uraian
Score
1-10
Setiap jawaban benar, tata bahasa benar, pilihan kata benar.
5

Setiap jawaban benar, tata bahasa kurang tepat, pilihan kata tepat.
4

Setiap jawaban benar, tata bahasa salah, pilihan kata benar.
3

Setiap jawaban benar, tata bahasa salah, pilihan kata kurang  tepat.
2

Setiap jawaban kurang tepat, tata bahasa salah, pilihan kata salah.
1

Tidak ada jawaban.
0
Muaro Paiti ,3 januari  2010

Kepala SMPN 1 Kapur IX                                               Guru Mata Pelajaran


YULDANIFRA S.Pd                                                      M. Aliyastri Putra
Nip. 19640712 198703 1 017

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 10.2 )

Nama Sekolah             : SMPN 1 Kapur IX                   
Mata Pelajaran            : Bahasa Inggris
Kelas / Semester          : VIII / 2
Alokasi Waktu            :  6 x 40 menit
Aspek / Skills              :  Berbicara
Standar Kompetensi   :     10.2 Mengungkapkan makna dalam teks lisan fungsional dan monolog pendek sederhana berbentuk recount dan narrative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar.
Kompetensi Dasar :            10.2 Mengungkapkan makna dalam monolog pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar dalam teks berbentuk recount dan narrative.

Indikator                       :  Melakukan monolog pendek sederhana dalam bentuk narrative dan recount.

Pertemuan 1 (2 x 40 menit)
A.    Tujuan Pembelajaran
  Pada akhir pelajaran siswa dapat:
  1. Mereview kosa kata dan tata bahasa terkait jenis teks  recount dan tema yang dipilih.
  2. Membuat kalimat sederhana lisan terkait ciri-ciri kebahasaan teks recount
  3. Simple Past
  4. Temporal conjuctions.
  5. Connective words
  6. Adverbs
  7. Adjectives

B.     Materi Pembelajaran
Pertemuan 1: Text Recount : 1. Generic structure                                                        2. Language features                                 
                                                         3. Sosial Function
C.     Metode Pembelajaran / Teknik : Realia, TPR
D.    Langkah-langkah Kegiatan:
1. Kegiatan awal
                            - Bertegur sapa
                            - Reviews the students’ past  experience
                  2. Kegiatan Inti
                            - Ask the students about last activity
                             - Ask the students to tell about the last activity
                  3. Kegiatan Akhir
- The teacher ask the students to tell about the activity on last Sunday on the next meeting
              Pertemuan 2 :  2 X 40 menit

A. Metode / Teknik    : TPR, Dictionary   skill
     B. Langkah – langkah  :
         1. Kegiatan Awal
a.       Greeting
b.      Show the pictures of Borobudur temple
c.       Ask the students to go to Borobudur temple
2. Kegiatan Inti
a.       Give the students some difficult words and ask to the students to find the meaning.
b.      The teacher check the students answers. Ask the students to tell the story of Prambanan temple in their own sentences in more than ten sentences.
c.       The teacher checks the students pronounce in telling the story
        3. Kegiatan Akhir
- The teacher give the homework by asking the students to find the other  story at home and tell it in front of the class in the next meeting.
E. Sumber Belajar              : a. Buku materi / buku paket
                                            b. Gambar / cassete / VCD
                                            c. Out door activity
F. Penilaian                        : 1. Teknik                   : Test lisan
                                            2. Bentuk                   : Cerita
                                            3. Instrument             : Tell the story


Muaro Paiti ,3 januari  2010

Kepala SMPN 1 Kapur IX                                               Guru Mata Pelajaran


YULDANIFRA S.Pd                                                      M. Aliyastri Putra
Nip. 19640712 198703 1 017















































RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
 (RPP 11.1)

Nama Sekolah             : SMPN 1 Kapur IX  
Mata Pelajaran            : Bahasa Inggris
Kelas / semester          : VIII/2
Alokasi Waktu            :  8 x 40 menit
Aspek / Skills              :  Membaca
Standar Kompetensi   :
11.     Memahami makna dalam esei pendek sederhana berbentuk recount, dan narrative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar       :
11.1. Membaca nyaring bermakna teks fungsional dan esei pendek sederhana berbentuk recount dan narrative dengan ucapan, tekanan dan intonasi yang berterima yang berkaitan dengan lingkungan sekitar.
Indikator :
·    Membaca nyaring dan bermakna teks esei berbentuk narrative.


A.    Tujuan Pembelajaran:

Pada akhir pelajaran siswa dapat :
·    Membaca teks dengan intonasi, stressing dan pronunciation yang benar

B.    Materi Pembelajaran:
·    Mengenalkan tanda baca (titik, koma) yang benar.
·    Mengajarkan intonasi dan pronunciation yang benar
·    Membaca nyaring dengan pronunciation dan stressing yang tepat

C.    Metode / Tehnik:
·    Modelling

D.    Langkah-langkah kegiatan:
Kegiatan Awal:
a.  Salam dan tegur sapa (greeting)
b.  Mengabsen
c.  Meberikan kosakata yang berkaitan dengan teks yang akan diajarkan
Kegiatan Inti:
a.  Anak diminta untuk membaca kosakata baru secara acak.
b.  Anak diminta untuk membaca teks narrative di depan kelas sebagai model
c.  Guru memberikan contoh membaca nyaring
d.  Anak mendengarkan teks yang dibaca guru
e.  Anak satu persatu membaca nyaring
Kegiatan Akhir:
a.  Menanyakan kesulitan siswa selama kegiatan pembelajaran
b.  Guru membaca teks sekali lagi
c.  Menugaskan siswa untuk berlatih di rumah
E.     Sumber Belajar:
·    Buku pembelajaran kontektual
F.     Penilaian:
·    Tehnik              : Membaca nyaring
·    Bentuk             : read the teks carefully with good pronunciation

Read the text loudly
A Beautiful girl and the Prince

Once upon a time, there was a beautiful girl called sarah who lived with her step mother. She was very domineering, greedy and egoistical woman and she hated Sarah a lot.

One day went her father was working outside, the stepmother hit Sarah and expelled her from the house. She went outside and walked far away from the house. Suddenly she a big melon farm and entered it. After that she hid a big melon. She used to go out of the melon and got her food.

One day, the prince visited the farm and saw the big melon. “Cut the melon. I want to eat it.” The prince said. The guard started to cut the melon but they heard a sound from it. Sarah said, “Don’t cut me please!” They were all surprised for this situation. The prince said, “Who are you? Don’t fear, please come out.” After that she came out and he fell in love with her. She told him her story so the prince decided to mery her. And they lived happily ever after.


Rubrik  Penilaian

1
Uraian
Score

Intonasi, lafal, ucapan benar dan lancar.
5
Intonasi, lafal, ucapan benar dan kurang lancar.
4
Intonasi, lafal, ucapan salah dan kurang lancar.
3
Intonasi benar, lafal, ucapan salah  dan kurang lancar.
2
Intonasi, lafal, ucapan salah  dan kurang lancar.
1
Tidak membaca
0

Muaro Paiti ,3 januari  2010

Kepala SMPN 1 Kapur IX                                               Guru Mata Pelajaran


YULDANIFRA S.Pd                                                      M. Aliyastri Putra
Nip. 19640712 198703 1 017

































RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 11.2)

Nama Sekolah                    : SMPN 1 Kapur IX            
Mata Pelajaran                   : Bahasa Inggris
Kelas / Semester                 : VIII / II (Dua)
Alokasi Waktu                   :  6 x 40 menit     
Aspek / Skills                     :  Membaca
Jenis Teks                           : Teks Fungsional

Standar Kompetensi           :  11. Membaca : memahami makna dalam esay pendek sederhana berbentuk recount dn narative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar              :  11.2 Merespon makna dalam teks tulis fungsional pendek sederhana secara akurat lancar dan berterimayang berkaitan dengan lingkungan sekitar
Indikator                             :
1.         Mengidentifikasi berbagai informasi dalam teks fungsional pendek
2.         Mengidentifikasi tujuan komunikatif teks fungsional pendek.

A.  Tujuan Pembelajaran
      Pada akhir pembelajaran siswa dapat :
a.       Menemukan gagasan umum teks pesan pendek / SMS
b.      Menemukan informasi rinci dalam teks pesan pendek / SMS
c.       Menemukan makna kata tertentu dalam teks pesan pendek SMS
d.      Menemukan ciri kebahasaan teks pesan pendek / SMS

B. Materi Pembelajaran
a. teks fungsional pesan pendek tentang accident
       b. Kosa kata terkait tema / jenis teks : accident, emergency department, X-ray, fracture, arm, 
           bone
c. Ungkapan – ungkapan :
     - Give a call soon
     - Be here soon
     - I tried to call you but fail Fadil got a n accident
     - He felt from mangoes tree
     - He was taken to emergency department
     - It was banded

C. Metode Pembelajaran
E.     Pendekatan  : Deducing meaning from context

D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Pendahuluan
     a.   Greeting
            b.   Siswa menjawab petanyaan tentang accident
                       
2. Kegiatan Inti
a. Membaca text pesan pendek
b. Menjawab pertanyaan tentang isi text pesan pendek
    - Gagasan utama ( main idea )
    - Informasi rinci ( detailed information
    - Tujuan komunikatif
c. Menetukan kata, makna dan bentuk kata kerja yang digunakan dalam teks pesan pendek
d. Membaca teks pesan pendek lainnya



3. Kegiatan Penutup
            a. Memnayakan kesulitan siswa dalam memahami teks pesan pendek
            b. Menyimpulkan materi
            c. Menugaskan siswa mencari teks pesan lainnya
E. Media, alat, dan sumber bahan pelajaran
                                                              i.      Contoh teks pesan pendek
                                                            ii.      Buku teks
F. Penilaian
                                                          iii.      Teknik : Tes Tulis
                                                          iv.      Bentuk : Pilihan ganda
                                                            v.      Instrumen :
      Answer the questions based on the massage below:
Give me a call soon. I tried to call you but failed. Our son, Fadil got an accident, felt from Manggoes tree. Taken to the emergency department of Waras hospital. X-ray showed fracture in his harm bound. It bended be here soon!

1.      What is he message about?
a. accident b. modern medical equipment, X-ray    c. Manggoes tree   d. Waras hospital equipment
      2. Who sent the message?
            a. The husband   b. The wife c. The son d. The doctor
      3. Who got the message?
            a. The husband   b. The wife c. The son d. The doctor
      4. Why did she send the message?
            a. She worried and informed him urgent news
            c. She wanted him to call her
            c. She went to the hospital
            d. She failed to call him
      5. Who got the accident?
            a. The husband b. the wife c. the son d. the daughter
      6. What happened to Fadil?
            a. He got the message              c. He went to the hospital
            b. He sent the message             d. He fell from the Mangoes tree
      7. What is X-Ray for?
            a. It is for hearing the heart beat          c. It is for measuring the blood pressure
            b. It is for seeing inner organs              d. It is for measuring the temperature of human body
      8. What must the message receiver do? He must ……
            a. Call the centre as soon as possible               c. Go to Waras hospital as soon as possible
            b. Call the centre and go to Waras hospital soon          d. Reply the message
 Pedoman Penilaian :

      1. Setiap nomor benar diberi sekor 2
      2. Sekor maksimal 8 x 2 = 16
      3. Nilai maksimal 10
      4 Nilai siswa = Skor Perolehan  x 10
                               Skor maksimal
Rubrik Penilaian
1
Uraian
Score

Jawaban benar
2
Jawaban salah
1
Tidak ada jawaban
0

Muaro Paiti ,3 januari  2010

Kepala SMPN 1 Kapur IX                                               Guru Mata Pelajaran


YULDANIFRA S.Pd                                                      M. Aliyastri Putra
Nip. 19640712 198703 1 017








RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP 11.3)

Nama Sekolah             : SMPN 1 Kapur IX                   
Mata Pelajaran            : Bahasa Inggris
Kelas / Semester          : VIII/2
Alokasi Waktu            :  6 x 40 menit
Aspek / Skills              :  Membaca
Standar Kompetensi   :
11.   Memahami makna dalam teks esei pendek sederhana berbentuk berbentuk recount dan narrative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Kompetensi Dasar       :
11.3. Merespon makna dan langkah retorika dalam esei pendek sedrhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan sekitar dalam teks berbentuk recount dan narrative.
 Indikator                    :
·      Mengidentifikasi berbagai makna teks recount /narrative.
·      Mengidentifikasi tujuan komunikatif teks recount / narrative.
·      Mengidentifikasi langkah retorika dan cirri kebahasaan teks recount / narrative.


A.    Tujuan Pembelajaran:
Pada akhir pelajaran diharapkan siswa dapat:
a.  Menemukan informasi rinci teks esei berbentuk recount
b.  Menemukan fungsi social teks esei berbentuk recount
c.  Menemukan struktur generic teks esei berbentuk recount
d.  Menemukan cirri kebahasaan teks esei berbentuk recount

B.    Materi Pembelajaran:
a.  Teks esei pendek sederhana berbentuk recount.

      Postcards always spoil my holidays. Last summer, I went to Italy. I visited museums and sat in public gardens.
      A friendly waiter taught me a few words of Italian. Then he lent me a book. I read a few lines, but I didn’t understand a word.
      Everyday I thought about postcard. My holidays passed quickly, but I didn’t send any cards to my friends.
      On the last day, I made a big decision. I got up early and bought thirty-seven cards. I spent the whole day in my room, but I didn’t write a single card!

b.  Kosakata yang terkait jenis teks.
Ø  Spoil
Ø  Last summer
Ø  Visited, went, thought, spent, didn’t understand, etc
Ø  A big decision
c.  Kata sambung (temporal sequence)
Ø  Last summer, and, then, everyday, on the last day
C.    Metode / tehnik:

D.    Langkah-langkah kegiatan:
a.  Kegiatan Awal:
Ø  Salam dan  tegur sapa
Ø  Tanya jawab tentang kosa kata yang terkait dengan teks recount My Holiday
Ø  Siswa menjawab berbagai pertanyaan tentang informasi dalam teks recount My Holiday
b.  Kegiatan Inti:
Ø  Menentukan dan membahas kata-kata dalam teks
Ø  Membaca teks recount My Holiday
Ø  Menjawab pertanyaan tentang isi teks recount My Holiday:
1.      Informasi rinci
2.      Tujuan komunikatif
3.      Struktur teks
4.      Ciri kebahasaan teks
Ø  menemukan kata, makna dan bentuk kata kerja yang digunakan dalam teks recount My Holiday
Ø  menemukan kata sambung dan penunjuk waktu dalam teks recount My Holiday
c.  Kegiatan Penutup
Ø  Menanyakan kesulitan siswa dalam memahami teks recount My Holiday
Ø  Menyimpulkan materi
Ø  Menugasi ssiswa mencari teks recount lainnya
E.    Sumber Belajar:
a.  Buku Pembelajaran kontekstual

F.     Penilaian:
a.  Tehnik         : Tes tertulis
b.  Bentuk         : Uraian/esei
c.  Instrumen    :
A.  Answer the following question based on the text above.

1.      What kind of text is the text above?
2.      What is the purpose of the text?
3.      What happened to the writer when he visited Italy?
4.      When did the writer make a big decision?
5.      Does the story happen in the past or in the present?

B.Pedoman Penilaian:
                                                              i.      Tiap nomr benar diberi skor 2
                                                            ii.      Skor maksimal 2 X 5 = 10

C.Rubrik Penilaian:

nomor
Uraian
Skor
1 s/d 5
Setiap jawaban benar skor
Setiap jawaban kurang benar
Jawaban salah / tidak ada jawaban
2
0.5
0
Muaro Paiti ,3 januari  2010

Kepala SMPN 1 Kapur IX                                               Guru Mata Pelajaran


YULDANIFRA S.Pd                                                      M. Aliyastri Putra
Nip. 19640712 198703 1 017





















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP  12.1)

Nama Sekolah             : SMPN 1 Kapur IX                   
Mata Pelajaran            : Bahasa Inggris
Kelas / Semester          : VIII / II (Dua)
Alokasi Waktu            :  6 x 40 menit
Aspek / Skills              :  Menulis
Jenis Teks                   :  Teks fungsional
Standar Kompetensi   :        12. Mengungkapkan makna dalam teks tulis functional dan essei pendek sederhana berbentuk recount dan naratif untuk berinteraksi dengan lingkungan
Kompetensi Dasar    :12.1.Mengungkapkan makna dalam bentuk teks tulis fungsional pendek     sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar
Indikator  :                          Menulis teks fungsional pendek berbentuk pengumuman, undangan pesan singkat.
                                                           

A.  Tujuan Pembelajaran
     Pada akhir pelajaran siswa dapat :
      1.  Menulis teks fungsinal pendek berbentuk pengumunan
      2.  Menulis teks fungsional pendek berbentuk ungangan
      3.  Menulis teks fungsinal pendek berbentuk pesan singkat

B. Materi Pembelajaran
     a. Materi teks fungsional pendek berbentuk Pengumuman
     b. Bentuk kalimat yang sesuai dengan jenis teks pengumuman
         Misalnya : imperative , affirmative

C. Metode Pembelajaran
     Metode / Teknik : CTL

D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
     1. Kegiatan Awal
         Salam
         Menjawab berbagai pertanyaan lisan
     2. Kegiatan Inti :
         Membaca jumbled sentences
 Menemukan arti beberapa “unfamiliar words”
 Menentukan bentuk kalimat yang dapat digunakan dalam membuat teks fungsional berbentuk   pengumuman
       3. Kegiatan Penutup
           Menanyakan kesulitan siswa dalam memahami teks pengumuman
           Membuat kesimpulan tentang bentuk kalimat dalam teks pengumuman
           Menugaskan siswa untuk membuat teks pengumuman tertulis

E. Sumber Belajar
1.      Buku pelajaran bahasa Inggris Kelas VIII
2.      Koran, majalah
3.      Perpustakaan

F. Penilaian
1. Teknik           :  Tes Tulis
2. Bentuk           :  Essay
      3. Instrumen      :
Task 1
The following sentences are not in correct order. Fix them
                        How to apply a driver licence




Have  eyes  examination .
Pay the application fee .
Take a road test .
Pick up an application form
Take a written test
Fill out the form in dupplicate

 Task 2
      Answer the following questions based on the task 1
      1.  What is the text about ?
      2.  Is the text an invitation or an annoucement ?
      3.  Whom is the text for ?
      4.  Are the sentences in the text in affarmative sentence or in imperative one ?
      5.  Do you think that both affarmative and imperative sentences are suitable to make an announcement ?

Task 3
Make an announcement telling that OSIS meeting is postponed until nextweek . Create your own reason why it is postponed.

Pedoman Penilaian
I.  a. Tiap nomor benar diberi skor 5
    b. Sekor maksimal =  6 x 5 =  30
                                   Sekor Perolehan
    c. Nilai siswa         =   -------------------   x  10
                                    Sekor maksimal
II. Tiap nomor benar diberi nilai 2
                 Nilai siswa            =  5 x 2  =  10
                
5. Rubrik Penilaian :

No
Uraian
Skor
I


1-6
Setiap penempatan urutan benar
5
II


1-5

Setiap jawaban benar , tata bahasa benar
Setiap jawaban benar, tata bahasa kurang tepat
Jawaban salah
2
1
0
III
Kesesuaian isi dengan tema
1-15

Kesesuaian gramar
1-30

Variasi kosa kata / diksi
1-45

Penulisan
1-10

Total nilai
100

Muaro Paiti ,3 januari  2010

Kepala SMPN 1 Kapur IX                                               Guru Mata Pelajaran


YULDANIFRA S.Pd                                                      M. Aliyastri Putra
Nip. 19640712 198703 1 017














RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 12.2)

Nama Sekolah             : SMPN 1 Kapur IX      
Mata Pelajaran            : Bahasa Inggris
Kelas / Semester          : VIII / 1I (Dua)
Alokasi Waktu            :  4 x 40 menit
Aspek / Skills              :  Menulis
Jenis Teks                    : Teks tulis

Standar Kompetensi :  12 Mengungkapkan makna dalam teks tulis fungsional dan essay pendek sederhana berbentuk recount dan narative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitarnya
Kompetensi Dasar     :    12.2 Mengungkapkan makna dan langkah retorika essay pendek sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima untuk berinteraksi dengan lingkunan sekitar berbentuk recount dan narative

Indikator                   :             Menulis teks pendek dan sederhana dalam bentuk narative dengan langkah retorika yang benar

                                
A.  Tujuan Pembelajaran :
       Pada akhir pembelajaran siswa dapat menulis text pendek dan sederhana dalam bentuk
       narative dengan langkah retorika yang benar

B. Materi Pembelajaran  a.. Text narative
                                                     _ Social function
                                                     _ Generic structure
                                                     _ Lexico grammatical features
                                   b. Vocabulary yang berhubungan dengan text narrative
                                                     _ Mental processes
                                                     _ Material processes
                                                     _ Temporal conjunctions
                                    c. Past tense

C.Metode Pembelajaran                    : Dictionary skill
     
D.Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran :

      1.Kegiatan awal
-          Greeting
-          Mereview social function, generic structure dan cirri cirri kebahasaan dari text narrative
-          Mereview vocabularies yang berhubungan dengan text narrative
-          Mereview past tense

2.      Kegiatan inti
-          Guru memberikan contoh text narrative berjudul “Snow White” untuk dipahami siswa
-          Siawa menjawab pertanyaan text tersebut
-          Guru mengambil kata kata penting dari text
-          Siswa membuat kalimat dari kata kata tersebut
-          Guru menerangkan langkah langkah retorika text narative

3.      Kegiatan akhir
-          Guru menanyakan kesulitan siswa selama PBM
-          Guru menugaskan siswa untuk membuat sebuah text narrative pendek sederhana berjudul ” Cinderela ” berdasarkan draft yang disusun siswa
-           
E.Media, alat, dan sumber bahan pelajaran
a.       Buku text yang sesuai
b.      Text narrative “Snow White”

F. Penilaian
a.       Teknik : Tes Tulis
b.      Bentuk : Tes uraian
c.       Instrumen :

I.       Make a short fairy story consisting three paragraphs; orientation, complication, and resolution. Each of paragraph is 3 or 4 sentences.
            Tingkat Kebenaran
Judul dan Isi
Bahasa
Struktur Teks
Tampilan Teks
1. Sempurna
2. cukup sempurna
3. Kurang Sempurna
4. Tidak Sempurna
5. Salah tdk Terhubung
5
4
3
2
1
5
4
3
2
1
5
4
3
2
1
5
4
3
2
1

Nilai     : Jumlah Score X 5

     


Muaro Paiti ,3 januari  2010

Kepala SMPN 1 Kapur IX                                               Guru Mata Pelajaran


YULDANIFRA S.Pd                                                      M. Aliyastri Putra
Nip. 19640712 198703 1 017




















0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Blogger Templates